Kegiatan 15 Menit Berkualitas di Pagi Hari

Kegiatan 15 Menit Berkualitas di Pagi Hari SMK Boedi Oetomo

SMK Boedi Oetomo memiliki program yaitu “15 menit berkualitas”. Program ini dilakukan setiap hari 15 menit sebelum dimulai pembelajaran. Program ini bertujuan untuk melakukan pengkondisian peserta didik dalam rangka siap mengikuti kegiatan pembelajaran, menjalin dan memperkuat hubungan antara wali kelas dengan peserta didik perwaliannya, melakukan pembiasaan dan peningkatan kedisiplinan peserta didik, mendorong terciptanya lingkungan belajar […]

Penyuluhan Hukum Mencegah Tindakan Kriminalitas

Penyuluhan Hukum Mencegah Tindakan Kriminalitas SMK Boedi Oetomo Cilacap

Pada hari Jumat 3 November 2023, SMK Boedi Oetomo Cilacap melaksanakan sosialisasi oleh Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Kabupaten Cilacap, dengan tema “Menumbuhkan Kesadaran Hukum Pelajar Untuk Mencegah Kriminalitas (Kenali, Pahami Dan Taati Hukum, Jauhi Hukuman)”.  Acara yang pertama yaitu sambutan – sambutan, acara yang kedua yaitu penyampaian materi, acara yang ketiga yaitu sesi tanya jawab. […]

Workshop Learning Management System (LMS) di SMK Boedi Oetomo Cilacap

Workshop Learning Management System (LMS) di SMK Boedi Oetomo Cilacap SMK Boedi Oetomo Cilacap

Pada hari Selasa 31 Oktober 2023 pukul 13.00. SMK boedi Oetomo Cilacap melaksanakan Workshop pengembangan LMS MOODLE yang bertujuan untuk Penyusunan Konten Pembelajaran LMS MOODLE. Acara tersebut diikuti oleh seluruh bapak, ibu guru SMK Boedi Oetomo Cilacap. Acara tersebut diawali sambutan oleh Waka Kurikulum yaitu Bapak Azhar Permana Alam, S.Pd. Acara yang kedua penjelasan materi […]

Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SMK Boedi Oetomo Cilacap

Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SMK Boedi Oetomo Cilacap SMK Boedi Oetomo Cilacap

SMK Boedi Oetomo Cilacap mengadakan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) pada tanggal 9 – 21 Oktober 2023. Kegiatan ini bertujuan sebagai penilaian karakter peserta didik. Untuk kelas X dilaksanakan selama 2 minggu dengan tema “Bangunlah Jiwa Raganya dan Kebekerjaan”. Untuk kelas XI dilaksanakan selama 1 minggu dengan tema “Kearifan Lokal”. Acara P5 dilaksanakan dengan […]

Pembinaan Gerakan Peduli dan Budaya Lingkungan Hidup Bersama DLH Kabupaten Cilacap

Pembinaan Gerakan Peduli dan Budaya Lingkungan Hidup Bersama DLH Kabupaten Cilacap SMK Boedi Oetomo Cilacap

Kamis 7 September 2023 SMK Boedi Oetomo melaksanakan Sosialisasi dengan tema “Pembinaan Gerakan Peduli dan Budaya Lingkungan Hidup” oleh Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Cilacap. Kegiatan ini dihadiri oleh Pembina Yayasan, Kepala Sekolah, Kepala Dinas Lingkungan Hidup, Bapak/ibu guru SMK Boedi Oetomo Cilacap, dan karyawan Dinas Lingkungan Hidup, serta perwakilan siswa/siswi SMK Boedi Oetomo. Acara tersebut […]